Pornografi… No Way!

Era teknologi informasi yang berkembang pesat saat ini membuat kita sebagai orangtua harus ekstra waspada terhadap bahaya pornografi yang bisa meracuni anak-anak kita. Seperti kita ketahui bahwa dengan keberadaan internet, pornografi kini tidak hanya dapat diakses dari media print saja, namun juga media-media lain seperti film, berita, games, gambar dll, dimana media ini seringkali luput dari pengawasan orangtua.

 

778a6aa7-1c15-4755-8f89-de2b03e8758f

Bu Dian Wulandari, S.Psi, M.Pd selaku direktur SIT Aliya yang juga seorang psikolog memberikan perhatian khusus terhadap masalah ini dengan cara memberikan pelatihan berupa pengenalan tentang bahaya pornografi pada sesi Konseling Kelompok yang dilaksanakan pada hari Senin, 28 Maret 2016 bertempat di masjid Aliya. Pelatihan ini dikhususkan untuk kelas VI SDIT Aliya yang tidak berapa lama lagi mereka lulus dari sekolah dengan harapan agar siswa/i dapat mengetahui dan mengantisipasi terhadap dampak bahaya narkoba bagi masa depan mereka. 

 

Say “No” to pornography…!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

1 × 3 =